Gambar Masjid Agung Kota Tuban

Kuliner Kota Tuban Bersama Kak Imam

DR Coffee

Kamis, 24 Januari 2013

Sate Bekicot Khas Tuban

Kuliner Tuban - Bekicot atau Siput adalah hewan yang biasanya berkembang biak secara liar di musim penghujan, ternyata bisa di sajikan dalam bentuk sate yang nikmat dan gurih. Di tuban jawa timur, sate bekicot di percaya bisa menambah vitalitas dan menyembuhkan berbagai macam penyakit, seperti asma dan gatal-gatal. Warung ibu zulaiha di jalan diponegoro, adalah satu-satunya penjual sate bekicot di kota tuban. Bahkan, pelangannya berasal dari sejumlah daerah di luar tuban yang sengaja...

Becek Menthok Pedas Tasikmadu

Kuliner Tuban - Makanan di Kota Tuban memang terkenal enak. Sungguh unik, sekaligus kreatif. Rahasia masakan Kota Tuban adalah pedasnya masakan yang menimbulkan keringat dan gairah tersendiri. Becek Mentog  masakan ini memang berupa kuah kental. Becek bisa memakai berbagai jenis daging: sapi, kambing, ayam, atau menthok. Penampilan dan baunya mirip kari, tetapi lebih kental. Ternyata masakan Tuban lebih complicated dan kaya bumbu dibanding masakan India atau Padang....

Belut Pedas Khas Tuban

Belut Pedas Khas Kota Tuban Kuliner Tuban - Mungkin sebagian orang merasa kurang begitu suka dengan makanan yang satu ini, Tapi ada jga yang menjadikan Belut Pedas ini sebagai makan favoritnya. Kuliner kota tuban memang tak akan habis kalo dibicarkan. karena ada banyak banget macamnya, sebut saja garang asem, nasi pecel pincuk, sate, dan becek mentok. Itu sebabnya oleh sejumlah kalangan Tuban kerap dijuluki surganya wisata kuliner. Wisatawan yang menyukai masakan belut bisa menemukan...

Kare Rajungan Pedas Khas Tuban

Kuliner Tuban - Kare Rajungan Pedas Khas Tuban. Apa sih yang di namakan rajungan? Rajungan adalah sejenis kepiting tapi memiliki supit yg agak panjang di banding dengan kepiting biasa. dan warnanya jga agak merah kecoklat2an.  Nah, Jika anda adalah seorang pecinta seafood, maka sangat tidak salah jika anda berwisata kuliner di Kota Tuban . Mulai dari warung kaki lima hingga hotel berbintang, seafood pasti banyak dijumpai. Tuban adalah kota pesisir di Pantai Utara Jawa Timur. Seperti lazimnya...

Page 1 of 3123Next